Rapimnas HKPSI III

Sebuah Momen Kebersamaan Keluarga HKPSI

Kamis, 26 April 2012

Internal Mooting Sebagai Rintisan Penegak Hukum Masa Depan Indonesia

Apa itu Internal Mooting? Internal Mooting 2012 (Imoot) Fakultas Hukum Universitas Udayana merupakan satu kesatuan dari Rangkaian Pelatihan Peradilan Semu 2012. Internal Mooting adalah kompetisi peradilan semu Internal yang diselenggarakan oleh Mahasiswa Udayana Moot Court Community pada tanggal

Selasa, 24 April 2012

PROFIL UDAYANA MOOT COURT COMMUNITY; ‘RUMAH KECIL’ DARI BALI UNTUK INDONESIA

Bukan hanya sebuah Komunitas Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Udayana di bidang praktek ketrampilan kemahiran hukum dan berorganisasi, tetapi juga sebuah rumah bagi penegak hukum masa depan. Sebuah Komunitas Peradilan Semu bernama Udayana Moot Court Community (UMCC) terbentuk pada tahun 2007 yang diprakasai oleh Wahyudi, Gung Dian dan Kisnu. Namun, UMCC disahkan sebagai organisasi mahasiswa pada 1 November 2009. UMCC beranggotakan mahasiswa Fakulta

Minggu, 22 April 2012

Profil Komunitas Mahasiswa Peradilan Semu Les-Ales (KOMMPAS), Fakultas Hukum Universitas Trunojoyo Madura

Komunitas Mahasiswa Peradilan Semu Les-Ales (KOMMPAS) merupakan sebuah wadah bagi mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Trunojoyo Madura terutama yang berkecimpung di dunia peradilan semu, sebagai wadah minat dan bakat mahasiswa Fakultas Hukum dalam membentuk serta mengasah kemampuan praktek beraca

Minggu, 08 April 2012

Polo HKPSI, Silakan di Order !

Update:  Selamat sore kawan-kawan, Polo shirt HKPSI sudah siap. Bagi teman-teman yang ingin membeli silakan langsung mentransfer biaya pembelian sejumlah Rp. 75.000 ke rekening berikut: KCU CianjurNo Rekening : 1830709157a.n M Rendi AridhayandiBCA CIANJURNB: Mohon sebelum mentransfer